Untuk mengaktifkan databasenya perlu meng-import hasil dari PDM yang telah ter-generate tadi dengan cara sebagai berikut :
1. Membuka aplikasi XAMPP seperti gambar di bawah ini.
2. Jika Apache danMySQL telah aktif, maka buka aplikasi browser dan tulis pada Addressbar seperti ini http://localhost/phpmyadmin/
3. Pilih menu Import untuk meng-import database dari Toko_Barang.
4. Pada File to Import pilih file yang akan di import. Misalnya Toko_Barang.sql
5. Setelah di import klik Go. Maka Toko_Barang.sql tadi telah aktif dan bisa digunakan.
6. Untuk melihat database dari Toko_Barang.sql tadi cukup pilih nama dari database tadi, yaitu Toko_Barang sebagai berikut.
7. Jika ingin melihat designer dari database Toko_Barang.sql dapat dilakukan dengan cara :
1. Pilih More pada Menubar.
2. Lalu pilih Designer, maka akan muncul design dari database tadi.
Database dari Toko_Barang telah siap untuk dioperasikan oleh pengguna sesuai dengan apa yang akan dikerjakan dengan cara memanggil database yang ada ke dalam java.
0 komentar:
Posting Komentar